Pj.Bupati Kampar Minta Segera Realisasikan Listrik Di Desa Terisolir

Pj.Bupati Kampar Minta Segera Realisasikan Listrik Di Desa Terisolir

Bangkinang Kota - Pj Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM menerima Kunjungan Silaturahmi dengan Direktur PT PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan, (UP3) Pekanbaru,Turut Hadir Kabag Sumber Daya Alam, Plt.Kadis Perhubungan diruang Rapat Lantai II Kantor Bupati Kampar, Selasa (19/07/2022). Pj Bupati Kampar Dr.…

Rapat Koordinasi Persiapan Sosialisasi Seismik PHR Kampar

Rapat Koordinasi Persiapan Sosialisasi Seismik PHR Kampar

Bangkinang Kota, Tujuan pertemuan ini dilkukan adalah dalam rangka pemantapan keteknisan kegiatan sosialisasi tersebut. Agar semua kegiatan bisa dilaksanakan tanpa celah dan berjalan sesuai rencana dengan kerjasama dengan berbagai pihak. Pemerintah Kampar sangat mendukung kegiatan seismik ini untuk mendapatkan cadangan minyak yang banyak, (19/7/2022). Subarkah dari…

Pj.Bupati Kampar Susuri Drainase Penyebab Banjir di Bangkinang Kota

Pj.Bupati Kampar Susuri Drainase Penyebab Banjir di Bangkinang Kota

Bangkinang Kota, Menindaklanjuti salah satu poin yang harus dijalankan oleh Pj Bupati Kampar Dr Kamsol pasca dilantik Gubernur Riau Drs Syamsuar, dimana salah satu poin tersebut adalah, menyelesaikan persoalan banjir yang sering terjadi di wilayah Kota Bangkinang setiap hujan deras.Didampingi Kadis PUPR Afdal, Pj Bupati Kampar Dr Kamsol meninjau dengan…

Koordinasi dan Sinkronisasi Kegiatan Kerjasama di Kawasan SM Bukit Rimbang Bukit Baling

Koordinasi dan Sinkronisasi Kegiatan Kerjasama di Kawasan SM Bukit Rimbang Bukit Baling

Bangkinang Kota, Kepala Bagian Sumber Daya Alam Setda Kampar Safaruddin,S.Pi,M.Si Menghadiri Rapat di lantai III Kantor Bupati, guna untuk membahas kerja sama di Kawasan Suaka Margasatwa. Rapat tersebut di pimpin oleh Penjabat (Pj) Bupati Kampar Dr. H. Kamsol, MM. dan di hadiri oleh Asisten Bidang Ekonomi dan Pembangunan Suhermi, Balai Besar Konservasi Sumber Daya…

PJ Bupati Kampar Terima Bp Migas dan PHR WK Hulu Rokan

PJ Bupati Kampar Terima Bp Migas dan PHR WK Hulu Rokan

Bangkinang Kota, Kepala Bagian Sumber Daya Alam Setda Kampar Safaruddin,S.Pi,M.Si Menghadiri Rapat di lantai II Kantor Bupati,guna tentang membahas Badan Usaha Milik Negara dan Badan Usaha Milik Daerah  dapat memberikan dampak ekonomi bagi masyrakat khususnya masyarakat yang berada di sekitar perusahaan beroperasi, ini sesuai dengan himbauan presiden RI beberapa waktu…

Ekspose Ke Pemkab Kampar, PT. Pertamina Hulu Rokan Rencanakan Seismik Minyak di Tapung Raya.

Ekspose Ke Pemkab Kampar, PT. Pertamina Hulu Rokan Rencanakan Seismik Minyak di Tapung Raya.

Bangkinang Kota, Kepala Bagian Sumber Daya Alam Setda Kampar Safaruddin,S.Pi,M.Si Menghadiri acara Silaturahmi di Lantai II Kantor Bupati Guna untuk mendukung dan meningkatkan produksi dalam Operasi Minyak dan Gas di Provinsi Riau khusus nya di Kabupaten Kampar. dalam Silaturahmi tersebut dihadiri oleh, Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setda Kampar,…

Rapat Dengan PT. Riau Petroleum Membahas Ekploitasi Minyak di Tapung

Rapat Dengan PT. Riau Petroleum Membahas Ekploitasi Minyak di Tapung

Jumat 4 Maret 2022. Tapung, Bupati Kampar Pimpin rapat bersama PT. Riau Petroleum untuk membahas rencana Ekploitasi minyak yang ditemukan di wilayah Kabupaten Kampar tepatnya di Desa Petapahan Kecamatan Tapung, Dalam rapat tersebut juga membahas rencana kerjasama dengan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Kabupaten Kampar dengan PT. Riau Petroleum. Rapat…

Rapat Penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) 2022 di BBKSDA Provinsi Riau di Ruang Rapat Gajah

Rapat Penyusunan Rencana Kerja Tahunan (RKT) 2022 di BBKSDA Provinsi Riau di Ruang Rapat Gajah

Selasa 15 Februari 2022. Pekanbaru, Rapat Rencana Kerja Tahunan (RKT) kerja sama Pengembangan Wisata Alam Terbatas sebagai Penguatan Fungsi Kawasan Suaka Marga Satwa Bukit Rimbang Bukit Baling melalui Pembangunan Jalur  Interpretasi dan Pengembangan Penguatan Fungsi Masyarakat Adat Tahun 2022 antara Balai Besar KSDA  Provinsi Riau Kementerian Lingkungan Hidup dan…

Kegiatan FGD dan Pengantaran Sampel Galena ke Bandung

Kegiatan FGD dan Pengantaran Sampel Galena ke Bandung

Kabupaten Kampar memiliki Sumber Daya Alam yang Luar biasa, Begitu banyak Sumber  daya alam yang dimiliki Kabupaten Kampar, salah satunya ialah  Galena (Timah Hitam).  Tepatnya pada Hari Kamis 3 Februari 2022 Kepala Bagian Sumber Daya Alam Safaruddin, S.Pi, M.Si dan Rekan lainnya melakukan Focus Group Discussion (FGD) dan Pengantaran…